Pengguna Android China di Serang Trojan Berbahaya

Pengguna Android China di Serang Trojan Berbahaya


Saat ini, para ilmuwan menemukan Trojan yang mampu mendownload aplikasi berbayar dari China Mobile Android App Store & melakukan panggilan keluar, sehingga pengguna terkena tagihan.

Bukan hanya itu saja, Trojan tersebut juga bisa mengeksploitasi arus pembayaran toko aplikasi tersebut, sehingga membeli suatu aplikasi tanpa sepengetahuan dari pengguna.

Metode yang digunakan Trojan tersebut, pertama-tama adalah mengubah Access Point Name pengguna menjadi CMWAP dengan memotong jalur login ke toko aplikasi tersebut. Lalu kemudian mensimulasikan pembayaran di toko aplikasi tersebut.

TrustGo Security Labs, yang pertama kali menemukan ancaman itu, mengatakan bahwa malware tersebut juga dapat membeli video dari toko-toko aplikasi lainnya.

Semoga infeomasi tadi bermanfaat untuk anda, terimakasih.

Pembaca yang baik pasti SELALU meninggalkan Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Artikel Menarik Lainnya